Jumat, Oktober 31, 2025
24.4 C
Indonesia

Halal Bi Halal Tiga Pilar di Sukodono

Must Read

Beritanews9.id || SIDOARJO – Polsek Sukodono Polresta Sidoarjo menggelar halal bi halal bersama jajaran Kecamatan Sukodono dan Koramil Sukodono, Rabu (17/4/2024), bertempat di Mako Polsek Sukodono.

Acara di halal bi halal dihadiri pimpinan dari tiga pilar di Kecamatan Sukodono serta anggota masing-masing instansi.

Kapolsek Sukodono AKP Supriyana mengatakan melalui kesempatan halal bi halal dengan Camat Sukodono, Danramil Sukodono beserta seluruh staf ini diharapkan semakin mensolidkan sinergitas tiga pilar.

“Dengan semakin terwujudnya soliditas sinergitas tiga pilar diharapkan dapat mewujudkan kondusifitas kamtibmas di wilayah,” ujarnya.

Lanjutnya, seperti sinergitas semua pihak dalam melaksanakan Operasi Ketupat Semeru 2024. Nantinya menjadi penambah semangat dalam melayani masyarakat.(Ali news)

- Advertisement -spot_img

Leave a reply

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

- Advertisement -spot_img
Latest News

Warga Karangbong Tolak Peningkatan Jalan Klas 1,Dapat Dukungan DPRD Sidoarjo

Kompasnews9.com || Gedangan - Rencana peningkatan jalan di Desa Karangbong Kecamatan Gedangan, menjadi jalan klas 1 tingkat provinsi menuai...
- Advertisement -spot_img

More Articles Like This

- Advertisement -spot_img