Senin, Juli 21, 2025
24.4 C
Indonesia

BERITA

Peduli Kesehatan Sidokkes Polres Jember Beri Layanan Keliling

Beritanews9.id || JEMBER - Seksi Kedokteran dan Kesehatan ( Sidokkes) Polres Jember melaksanakan program pemeriksaan kesehatan keliling bagi anggota Polri, PNS dan PHL pada Polres Jember. Program ini merupakan bagian dari upaya Sidokkes Polres Jember dalam memberikan layanan kesehatan gratis...

Gelar Latpraops Pekat Semeru 2024, Polres Kediri Siap Amankan Bulan Suci Ramadhan 1445 H

Beritanews9.id || KEDIRI – Kapolres Kediri AKBP Bimo Ariyanto, S.H., S.I.K. melalui Wakapolres Kediri Kompol Verawaty Thaib, S.I.K. memimpin pelaksanaan Latpraops (latihan pra operasi) Pekat Semeru tahun 2024 di aula Wicaksana Laghawa Mapolres Kediri Polda Jatim, Selasa (19/3/2024). Ops Pekat...

Gencarkan Operasi Pekat Semeru 2024, Polisi Berhasil Amankan Pelaku Pembawa Senjata Tajam

Beritanews9.id || PASURUAN* - Unit Reskrim Polsek Kejayan yang dipimpin oleh Kasat Reskrim Polres Pasuruan AKP Achmad Doni Meidianto, S.T.K., S.I.K., M.H. berhasil mengamankan seorang pria pembawa Senjata Tajam (Sajam) jenis Celurit di Jalan Desa, Dusun Sidowayah, Desa Oro-oro...

Bagi Takjil Forkopimda Kota Mojokerto Bersama Tokoh Agama Semarakkan Ramadhan

Beritanews9.id || Kota Mojokerto - Dalam rangka menyemarakkan Bulan Suci Ramadhan 1445 H, Forkopimda Kota Mojokerto membagikan takjil bersama, kepada masyarakat jelang waktu buka puasa di depan Polres Mojokerto Kota, Jl. Bhayangkara, Kota Mojokerto pada Selasa (19/03/2024) Sore Pembagian takjil...

Kapolres Ponorogo Beri Kartu BPJS Ketenagakerjaan untuk 97 PH

Beritanews9.id || PONOROGO - Dalam sebuah langkah yang menunjukkan kepedulian terhadap kesejahteraan anggotanya, Kapolres Ponorogo, AKBP Anton Prasetyo, membagikan Kartu BPJS Ketenagakerjaan kepada para Pegawai Harian Lepas (PHL) dan pemegang Kartu Tanda Anggota (KTA) PHL. Sebanyak 97 anggota PHL menerima...

Gapai Berkah Ramadhan, Kapolres Probolinggo Berikan Santunan Anak Yatim saat Resmikan Musholla Al-Kautsar

Beritanews9.id || PROBOLINGGO,- Bulan Ramadhan 1445 H/2024 diisi oleh Polres Probolinggo dengan berbagai kegiatan kerohanian dengan tetap tidak mengesampingkan tugas pokok fungsinya dalam menjaga Kamtibmas. Kegiatan kerohanian itu diantaranya tadaruz Al-Qur'an, pengajian, dan salat tarawih bersama setelah salat isya'. Kali...

Potret Kedekatan Satgas TMMD Ke-119 Dengan Anak-Anak

Beritanews9.id || Blitar - Tidak terasa masa gelaran program TMMD ke-119 sudah di penghujung waktu. Satu bulan lamanya terasa sangat singkat. Hal ini bukan tanpa sebab, pemandangan yang tidak biasa di awal gelaran TMMD berlangsung. Di Desa Wonotirto sedikit putra...

Meraih Keberkahan Koramil 1802/01- Sorong, Bagikan Takjil

Beritanews9.id || Sorong PBD (19/03/24) - Berbagi kasih di bulan Ramadhan Koramil 1802/01- Sorong membagikan takjil di depan jalan Basuki Rahmat kilo meter 8 kota sorong, provinsi papua barat daya senin kemarin(18/03/24). Menurut Dandim 1802/Sorong Letkol Inf Andi Sigit Pamungkas...

Kurang Dari 24 Jam, Polres Kediri Berhasil Amankan Ibu Pembuang Bayi di Teras Rumah Warga

Beritanews9.id || KEDIRI- Tim Resmob Satreskrim Polres Kediri dan unit Reskrim Polsek Puncu berhasil mengamankan terduga pelaku pembuang bayi yang ditemukan di teras rumah warga Dusun Templek, Desa Gadungan, Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri, Minggu (17/3/2024). Belum genap 24 jam, terduga...

Tekan Fatalitas Lakalantas Polresta Malang Kota Resmikan “Traffic Accident Rescue

Beritanews9.id || KOTA MALANG - Operasi Keselamatan Semeru 2024 yang berlangsung selama 14 hari sudah berakhir pada Minggu (17/03) kemarin. Namun demikian Satlantas Polresta Malang Kota tetap konsisten dalam pencegahan pelanggaran lalu lintas untuk menekan angka fatalitas kecelakaan yang terjadi. Kesuksesan...
- Advertisement -spot_img

Latest News

Kapolsek Krian Gelar Nobar Indonesia vs China Bersama Masyarakat

Sidoarjo,Kompasnews9.com -:Kapolsek Krian Kompol I.G.P. Atma Giri, S.H., M.H. menunjukkan kedekatannya dengan masyarakat dengan menggelar acara nonton bareng (nobar)...
- Advertisement -spot_img